Menu

Mode Gelap
 

Jawa Barat · 15 May 2023 10:06 WIB ·

Polres Pangandaran Melalui Bhabinkamtibmas Himbau Pesan Kamtibmas di Acara Dangdut di Desa Purbahayu


 Polres Pangandaran Melalui Bhabinkamtibmas Himbau Pesan Kamtibmas di Acara Dangdut di Desa Purbahayu Perbesar

PANGANDARAN, Polres Pangandaran – Polres Pangandaran, Bhabinkamtibmas Desa Purbahayu Polsek Pangandaran*BRIPKA NAJO SUPARJO* menghadiri acara hajatan warga binaannya (Jamingan) di Dsn. Karanganyar Rt.004 Rw. 003 Ds. Purbahayu kec/kab. Pangandaran, hiburan dangdut, Rabu (14/5/2023).

Dalam acara hajatan tersebut warga binaanya mengucapkan terimakasih kepada bhabinkamtibmas Desa purbahayu Bripka Najo Suparjo. Bhabin hadir pada acara hajatan pada malam hari ini, dan berharap Bhabimtibmas lebih dekat dengan masyarakat serta hubungan silaturami yang baik, agar masyarakat binaanya merasa nyaman ucapnya.

Dan sebelum dimulainya acara hiburan Bhabinkamtibmas Bripka Najo suparjo menyampaikan himbauan kepada seluruh undangan. Agar selalu meningkatkan keamanan dan ketertiban, serta kepada semua pengunjung/penonton untuk menjaga kesopanan dan ketertiban selama acara hajatan ini berlangsung, jangan minum-minuman keras dan jangan membuat keributan dan selalu manjaga Kamtibmas yang aman dan kondusif. ucap Bripka Najo.

Sebagai informasi Kantor Kepolisian di Kabupaten Pangandaran. Yakni Polres Pangandaran, dengan pejabat Kapolres Pangandaran, AKBP Hidayat, S.H., S.I.K.,. Wilayah hukum Polres Pangandaran memiliki 10 Kecamatan yang terbagi menjadi 9 wilayah Polsek jajaran Polres Pangandaran. Destinasi wisata pantai di Kabupaten Pangandaran menjadi daya tarik wisatawan untuk berkunjung ke Pangandaran.

Begitu juga terdapat beberapa Destinasi Wisata. Sering wisatawan datang ke wilayah Pangandaran, meliputi Pantai Karapyak, Batukaras, Citumang, Ciwayang, Green Canyon, Madasari, Ketapangdoyong, Babakan, Badetoratu, Cikembulan, Paamprokan, Legokjawa, Emplak, Batu Hiu, Karangtirta, Pananjung, serta Karangnini. (Mbgdp)

Artikel ini telah dibaca 6 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Mantan Bupati Lampung Timur Jadi Tersangka Korupsi, Tiga Orang Ikut Terseret

18 April 2025 - 02:59 WIB

Rekonstruksi Kasus Pembunuhan Nelayan di Way Rarem Lampung Utara, Tersangka Peragakan 26 Adegan

17 April 2025 - 22:59 WIB

Pesilat Muda Lampung Barat Berjaya di Kejuaraan Pencak Silat Lampung Begawi Open 2025, Raih 12 Medali

17 April 2025 - 22:53 WIB

Usai Lebaran, Tiket Agrowisata Kelengkeng Sumberejo Tanggamus Turun, Kini Bisa Petik dan Bawa Pulang Buah

17 April 2025 - 22:42 WIB

Empat Lokasi Jadi Sasaran Utama Patroli Kota Presisi Samapta Polres Tulang Bawang

17 April 2025 - 22:11 WIB

Polres Tanggamus Terjunkan Ratusan Personel Amankan Ibadah Rangkaian Paskah Umat Nasrani di Sejumlah Gereja

17 April 2025 - 21:42 WIB

Trending di Lampung