Menu

Mode Gelap
 

Jawa Barat · 29 May 2023 09:51 WIB ·

Patroli Gabungan TNI-POLRI Kompak Jaga Keamanan Wilayah


 Patroli Gabungan TNI-POLRI Kompak Jaga Keamanan Wilayah Perbesar

PANGANDARAN, Polda Jabar – Polres Pangandaran, Salah satu dari wujud kebersamaan dan sebagai upaya menciptakan situasi yang kondusif. Anggota Koramil 02505/Kalipucang jajaran Kodim 0625/Pangandaran Sertu Matbisri beserta Polsek kalipucang bersinergi laksanakan patroli gabungan di wilayah binaan. Rabu (28/05/2023) jam 09:26 wib siang.

Adapun sasaran dari patroli tersebut yaitu tempat tempat yang di anggap rawan kejahatan. Hal ini di lakukan sebagai langkah antisipasi terjadinya gangguan keamanan dan sebagai wujud cipta kondisi pada Milangkala desa tunggilis ke 211.

Lain dari hal tersebut, dengan adanya patroli gabungan seperti ini juga bisa menunjukkan sinergitas yang kuat antara TNI-Polri dalam menjaga keamanan wilayah.

Sertu matbisri. Selaku Babinsa Koramil 02505/kalipucang mengatakan bahwa patroli gabungan TNI berguna untuk menciptakan wilayah yang aman dan nyaman. Selain itu juga sebagai sarana mempererat silaturrahmi antara TNI-Polri. (Mr.bhabin)(Mbgdp)

Artikel ini telah dibaca 6 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Kisah Tragis Ibu Muda FA Tewas Usai Dicekoki Narkoba dan Dilecehkan, Tersangka Anak Bos Prodia

29 January 2025 - 23:28 WIB

Dukung Swasembada Pangan Nasional, Subang Jadi Pusat Gladi Kesiapan Penanaman Jagung Serentak

20 January 2025 - 19:27 WIB

Viral Gubernur Jabar Terpilih Dedi Mulyadi Marah-Marah Saat Sidak Tambang, Pemprov Langsung Tutup Lima Tambang Ilegal

18 January 2025 - 14:31 WIB

Moment HUT ke 24, Baznas Purwakarta Gelar Tasyakuran

17 January 2025 - 17:16 WIB

Dispangtan Purwakarta Alokasikan 27.859 Ton Pupuk Bersubsidi Tahun 2025

15 January 2025 - 18:56 WIB

Sandhy Permana, Pemeran Arya Soma ‘Mak Lampir,’ Ditemukan Tewas Bersimbah Darah di Pinggir Jalan Dekat Rumahnya

12 January 2025 - 20:46 WIB

Trending di Jawa Barat