Menu

Mode Gelap
 

Lampung · 20 Jun 2023 21:29 WIB ·

Pemancing Kota Agung Strike Babon Simba 20 Kilogram di Spot Dermaga Batu Balai Tanggamus


 Para Pemancing Merayakan Kebahagiaan Usai Rama Berhasil Meraih Tangkapan Babon Simba 20 Kilogram di Dermaga Batu Balai, Tanggamus, Selasa 20 Juni 2023, Sore..(Herdi/Media Prioritas). Perbesar

Para Pemancing Merayakan Kebahagiaan Usai Rama Berhasil Meraih Tangkapan Babon Simba 20 Kilogram di Dermaga Batu Balai, Tanggamus, Selasa 20 Juni 2023, Sore..(Herdi/Media Prioritas).

https://youtube.com/shorts/FmnvECs8tA4?feature=share

Prioritastv.com, Tanggamus – Keberuntungan, Rama (36) seorang pemancing asal Kelurahan Kuripan Kecamatan Kota Agung Kabupaten Tanggamus saat menjajal spot di Dermaga Batu Balai, Tanggamus, Selasa 20 Juni 2023, sore.

Kesabarannya, Rama berhasil meraih strike ikan simba seberat 20 kilogram bermodalkan pancing jenis popping dan hal itu tentunya kebanggan bagi dirinya dan teman-temannya.

Dalam keteranganya, Rama mengaku tidak menduga ikan simba yang tersangkut pancingnya mencapai berat tersebut dan ia sangat bersyukur.

“Alhamdulillah, akhirnya mendapatkan hasil yang besar. Semuanya juga atas suport rekan-rekan semua yang telah membantu,” kata Rama.

Rekan-rekan Rama sesama pemancing juga merasakan kebahagiaan walau hanya sekedar mengabadikan moment keberhasilan tersebut.

Sebelumnya diberitakan, Dermaga Batu Balai di Pekon Ketapang Kecamatan Limau menjadi daya tarik sendiri bagi masyarakat penghobi mancing di area-area aman, bahkan banyak datang dari luar Tanggamus.

Dermaga tersebut cukup nyaman tersebut sejak subuh telah dipenuhi joran pancing dari para “angler” seperti melatih kesabaran dan sesekali mengangkat joran pancing ketika, tanda umpan ditarik target.

Suatu yang menarik bagi para pemacing tradisonal itu juga, lantaran dermaga yang cukup luas dan tentunya ketika jam-jam tertentu rombongan ikan menyerang umpan, baik umpan sintetis sejenis bulu maupun umpan cumi dan udang. (Herdi)

Artikel ini telah dibaca 240 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Disdikbud Lampung Rotasi 57 Kepala SMA dan SMK, Termasuk di Tanggamus

14 February 2025 - 23:31 WIB

Sambut Bulan Suci Ramadhan, Kepala Pekon Bandar Suka Bumi BNS Tanggamus Gelar Jumat Bersih Bersama Warga

14 February 2025 - 22:56 WIB

Musrenbang Kecamatan Cukuh Balak Dihadiri 3 Anggota DPRD Tanggamus, Jaring 123 Usulan

14 February 2025 - 22:46 WIB

Cekoki Miras dan Cabuli Pelajar SMA di Pringsewu, Dani Cobra Ditangkap Polisi

14 February 2025 - 22:09 WIB

Kampanye Keselamatan di Kota Agung, Sat Lantas Polres Tanggamus Bagikan Leaflet kepada Pengendara

14 February 2025 - 16:31 WIB

Polsek Dente Teladas Ringkus Pelaku Curat di Gudang PT CPB

14 February 2025 - 16:16 WIB

Trending di Lampung