Menu

Mode Gelap
 

Jawa Tengah · 18 Jul 2023 21:09 WIB ·

Api Berkobar Hebat, Truck Trailer Ditabrak Kereta Brantas di Semarang di Malam Satu Suro


 Kolase Foto Kereta Api (KA) Brantas Jurusan Jakarta-Blitar Saat Akan Menabrak dan Api Berkobar Pasca Tabrakan di Jembatan Jalan Madukoro, Semarang, Jawa Tengah, Selasa, 18 Juli 2023, malam.(Faisal/Media Prioritas). Perbesar

Kolase Foto Kereta Api (KA) Brantas Jurusan Jakarta-Blitar Saat Akan Menabrak dan Api Berkobar Pasca Tabrakan di Jembatan Jalan Madukoro, Semarang, Jawa Tengah, Selasa, 18 Juli 2023, malam.(Faisal/Media Prioritas).

Prioritastv.com, Semarang – Kecelakaan Kerata Api Brantas jurusan Jakarta-Blitar menabrak satu unit truk trailer di jembatan Jalan Madukoro, Semarang, Jawa Tengah, Selasa 18 Juli 2023 pukul 19.32 WIB.

Truk trailer yang tak membawa kontainer itu sampai terseret sekitar 50 meter dari perlintasan, akibat peristiwa tersebut api berkobar yang diduga berasal dari truk.

Dari video yang diterima Media Prioritas, terekam detik-detik kereta Brantas menabrak kencang sebuah truk yang berhenti di tengah rel, sehingga bodi depan truk terlindas kereta. 

Kejadian itu menyita perhatian warga sekitar di lokasi kejadian dan body kereta tersangkut di jembatan, mengimbas perjalanan kereta kedua arah terganggu.

Belum diketahui secara pasti kronologi kejadian tersebut, ataupun korban atas musibah pada malam satu suro ini. Namun masih terus dihimpun informasi terkini. (Faisal)

Artikel ini telah dibaca 78 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Tradisi Welcome And Farewell Parade Sambut Kapolres Tulang Bawang

19 January 2025 - 04:09 WIB

Penuh Haru Ucapan AKP Bambang Sugiono dalam Pisah Sambut Kapolsek Talang Padang Tanggamus

18 January 2025 - 17:28 WIB

Viral Gubernur Jabar Terpilih Dedi Mulyadi Marah-Marah Saat Sidak Tambang, Pemprov Langsung Tutup Lima Tambang Ilegal

18 January 2025 - 14:31 WIB

Sertijab di Polres Tanggamus,  Kasat Reskrim dan Kasat Polair serta Tiga Kapolsek Berganti

18 January 2025 - 11:23 WIB

Pria di Panjang Bandar Lampung Tewas Tersengat Listrik Saat Bantu Korban Banjir

18 January 2025 - 08:22 WIB

Pj Bupati Lampung Barat Hadir dan Buka Pendidikan Dasar Kader Penggerak NU Sekincau

18 January 2025 - 07:13 WIB

Trending di Lampung