Menu

Mode Gelap
 

Lampung · 21 May 2024 12:58 WIB ·

Miris…Poli Anak RSUD Batin Mangunang Tanggamus Kehabisan Alat Lab Cek Darah


 RSUD Batin Mangunang Kotaagung. Foto : ist Perbesar

RSUD Batin Mangunang Kotaagung. Foto : ist

Prioritastv.com, Tanggamus, Lampung – Masyarakat pengguna layanan kesehatan di RSUD Batin Mangunang, Kecamatan Kotaagung, Kabupaten Tanggamus, mengeluhkan ketiadaan alat lab cek darah.

Zudarwansyah, orang tua dari pasien Azriel Adidaya (14), mengungkapkan kekecewaannya kepada media pada Senin, 20 Mei 2024.

“Anak saya sudah seminggu demam, dan ketika dibawa ke RSUD, ternyata alat cek darah tidak ada,” kata Zudarwansyah kepada Media Prioritastv.com. (Herdi)

Artikel ini telah dibaca 182 kali

Baca Lainnya

Pendakwah Kondang Ustadz Abdul Somad Dikabarkan Isi Tausiah di Tanggamus dan Bandar Lampung, Ini Jadwalnya !

19 April 2025 - 09:56 WIB

Mimpi Itu Akhirnya Nyata, Warga Atar Lebar Tanggamus Haru Titik 100 Persen Listrik PLN Masuk Desa

19 April 2025 - 07:45 WIB

Polisi Tembak Residivis Curanmor di Lampung Tengah, Rekannya DPO

18 April 2025 - 20:01 WIB

Bupati Tanggamus Ucapkan Selamat Memperingati Jumat Agung Paskah kepada Umat Kristiani, Ini Pesannya !

18 April 2025 - 18:58 WIB

Polres Tulang Bawang Kerahkan Ratusan Personel Amankan Peringatan Jum’at Agung di 26 Gereja

18 April 2025 - 16:27 WIB

Rawat Beruk saat Terluka, Imam Warga Semaka Tanggamus Ikhlas Lepasliarkan Primata Peliharaan ke TNBBS

18 April 2025 - 15:55 WIB

Trending di Lampung