Menu

Mode Gelap
 

Jakarta · 10 Apr 2025 20:08 WIB ·

Gempa Bermagnitudo 1,4 Guncang Wilayah Timur Laut Boalemo Gorontalo Sulawesi Utara


 Gempa Laut Boalemo Gorontalo | Dok. BMKG. Perbesar

Gempa Laut Boalemo Gorontalo | Dok. BMKG.

Prioritastv.com, Jakarta – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melaporkan telah terjadi gempa bumi dengan magnitudo 1,4 pada Kamis, 10 April 2025 pukul 19.46 WIB.

Gempa tersebut berlokasi di 0.55 Lintang Utara dan 122.56 Bujur Timur, atau sekitar 23 km timur laut Boalemo, Gorontalo, dengan kedalaman 58 km.

“#Gempa Mag:1.4, 10-Apr-2025 19:46:45WIB, Lok:0.55LU, 122.56BT (23 km TimurLaut BOALEMO-GORONTALO), Kedlmn:58 Km #BMKG,” tulis laman X, BMKG.

BMKG menyebutkan bahwa informasi ini disampaikan untuk mengutamakan kecepatan, sehingga data yang disajikan masih bersifat sementara dan dapat berubah seiring dengan pembaruan hasil analisis.

Hingga saat ini, belum ada laporan mengenai dampak kerusakan ataupun korban akibat gempa tersebut. Masyarakat diimbau untuk tetap tenang dan mengikuti informasi resmi dari BMKG. (Ubay)

Artikel ini telah dibaca 46 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Polisi Amankan Ibadah Paskah Jumat Agung di Tiga Gereja Wilayah Hukum Polsek Kota Agung Tanggamus

18 April 2025 - 14:30 WIB

Dua Motor dan Truk asal Lampung Barat Terlibat Kecelakaan di Sukoharjo Pringsewu

18 April 2025 - 13:11 WIB

Mantan Bupati Lampung Timur Jadi Tersangka Korupsi, Tiga Orang Ikut Terseret

18 April 2025 - 02:59 WIB

Rekonstruksi Kasus Pembunuhan Nelayan di Way Rarem Lampung Utara, Tersangka Peragakan 26 Adegan

17 April 2025 - 22:59 WIB

Pesilat Muda Lampung Barat Berjaya di Kejuaraan Pencak Silat Lampung Begawi Open 2025, Raih 12 Medali

17 April 2025 - 22:53 WIB

Usai Lebaran, Tiket Agrowisata Kelengkeng Sumberejo Tanggamus Turun, Kini Bisa Petik dan Bawa Pulang Buah

17 April 2025 - 22:42 WIB

Trending di Lampung