Menu

Mode Gelap
 

Advertorial · 2 Apr 2024 20:43 WIB ·

Bangun Jalan Lingkungan, Kepala Pekon Banjar Agung Realisasikan Dana Desa 2024


 Kepala Pekon Banjar Agung saat Berada di Pembangunan Jalan Dusun I dan II di Pekon Setempat, Selasa 2 April 2024. Foto : Asrul/Media Prioritastv.com. Perbesar

Kepala Pekon Banjar Agung saat Berada di Pembangunan Jalan Dusun I dan II di Pekon Setempat, Selasa 2 April 2024. Foto : Asrul/Media Prioritastv.com.

Prioritastv.com, Tanggamus – Lampung, Membangun desa atau pekon agar lebih maju merupakan kewajiban pemimpin pekon. Seperti yang dilakukan oleh Khupron Kepala Pekon Banjar Agung Kecamatan Gunung Alip Kabupaten Tanggamus dengan menggunakan anggaran dana desa tahun 2024 dirinya merealisasikan infrastruktur jalan di dusun I dan II.

Khupron mengatakan, pembangunan jalan menuju dusun I dan II tersebut dilakukan karena didusun tersebut jalannya sudah banyak mengalami kerusakan maka dari itu diperlukan perbaikan jalan.

“Ini merupakan target kami sebagai pemerintahan pekon Banjar Agung untuk memberikan pelayanan dan pasilitas kepada masyarakat agar masyarakat nyaman saat berkendara,” kata Khupron kepada Media Prioritastv. com, Selasa 2 April 2024.

Menurut kakon pembangunan jalan lapen dengan volume P. 383 M XL 3 M memang ditargetkan di dusun I dan II sebagai kebutuhan masyarakat Pekon Banjar Agung.

“Kita target kan tahun ini untuk pembangunan jalan untuk ditahun berikutnya dilanjutkan untuk membangun infrastruktur lainnya,” ucapnya.

Khupron berharap dengan dibangunnya jalan tersebut masyarakat bisa senang dan jalan yang dibangun bisa awet sehingga bisa digunakan oleh masyarakat dengan jangka waktu yang lama.

“Semoga jalannya awet dan masyarakat bisa menggunakan jalan tersebut dengan nyaman,” pungkasnya. (A)

Artikel ini telah dibaca 54 kali

Baca Lainnya

Satbinmas Polres Tulang Bawang Gelar Police Goes To School di SD Negeri 1 Warga Makmur Jaya, Ada 2 Materi Yang Disampaikan

21 April 2025 - 23:09 WIB

BPBD Tanggamus Identifikasi Banjir dan Longsor di Cukuh Balak, Rumah Anggota DPRD Terancam Tergerus

21 April 2025 - 19:37 WIB

Banjir dan Longsor di Pekon Sukamaju Pugung, BPBD Tanggamus Identifikasi Puluhan Rumah Terendam dan 23 Titik Longsor Terpantau

21 April 2025 - 19:27 WIB

Pelaku Perundungan Terhadap Remaja Pesawaran di Pringsewu Resmi Ditetapkan Tersangka

21 April 2025 - 19:21 WIB

Pugung dan Bulok Tanggamus Banjir, Puluhan Rumah dan Sawah Terendam, Satu Jembatan Hanyut

21 April 2025 - 18:59 WIB

Sama-sama Jebolan Akpol 2005, AKBP Rivanda Pamit, AKBP Rahmad Sujatmiko Jabat Kapolres Tanggamus ke 20

21 April 2025 - 16:48 WIB

Trending di Lampung