Menu

Mode Gelap
 

Kalimantan Barat · 23 Jun 2023 19:15 WIB ·

Bhabikamtibmas Polsek Sekayam Sosialisasi Stop Karhutla di Desa Engkahan


 Bhabikamtibmas Polsek Sekayam Sosialisasi Stop Karhutla di Desa Engkahan Perbesar

Sanggau, Polda Kalbar – Bhabinkamtibmas Polsek Sekayam Brigpol Denis Ardiansyah melaksanakan kegiatan sambang ke Desa Engkahan untuk mengkampanyekan stop karhutla dengan menggunakan spanduk.

“Mengantisipasi penanggulangan kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di wilayah Kabupaten Sanggau terus dilakukan lewat imbauan tentang larangan membakar hutan dan lahan,” katanya.

Dalam kesempatan ini Brigpol Denis mengingatkan masyarakat melalui perangkat desa agar tidak membakar hutan dan lahan ataupun membersihkan hasil panen dengan cara dibakar.

Menurutnya, kebakaran hutan dan lahan akan berdampak buruk terhadap lingkungan, mengganggu aktivitas masyarakat dan membahayakan kesehatan.

Selain itu, Briptu Denis juga melaksanakan kegiatan sambang dengan mendatangi kantor desa untuk menyampaikan pesan-pesan kamtibmas.

“Dengan seringnya Bhabinkamtibmas melaksanakan kegiatan sambang sehingga masyarakat tidak sungkan untuk menyampaikan informasi mengenai gangguan kamtibmas yang ada di desa tersebut,” tukasnya.

Artikel ini telah dibaca 7 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Polres Sekadau Melaksanakan Tatap Muka dengan Masyarakat Desa Seraras

22 September 2023 - 19:40 WIB

Minggu Kasih: Briptu Roby Ajak Warga Balai Sepuak Bijak Bermedsos dan Menjadi Polisi Bagi Diri Sendiri

27 August 2023 - 14:47 WIB

Kasat Lantas IPTU Pandi Pimpin Pengamanan Misa di Gereja St. Petrus dan Paulus Sekadau

27 August 2023 - 14:45 WIB

Aktif Patroli Rutin, Polres Sekadau Ciptakan Kamtibmas Kondusif

27 August 2023 - 14:44 WIB

Lomba Sampan Bidar Meriahkan HUT RI ke-78 di Desa Peniti

27 August 2023 - 14:43 WIB

Kapolres dan Bhayangkari Berkomitmen Turunkan Angka Stunting di Sekadau

25 August 2023 - 09:15 WIB

Trending di Kalimantan Barat